20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami

20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami - Hallo sahabat Crypto Indones, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul 20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Kecantikan, Artikel Kesehatan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : 20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami
link : 20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami

Baca juga


20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami

Cara memerahkan bibir secara alami - memerahkan bibir bagi seorang wanita sangat penting untuk mempercantik penampilan. Memiliki bibir yang merah bagi seorang wanita sangat diidam-idamkan para wanita, agar penampilan terlihat menarik dan tentunya agar menjadi terlihat sangat segar.

Keindahan bibir bagi wanita memang dilihat dari warnanya, sehingga para wanita rela mengeluarkan sejumlah uangnya untuk mempercantik warna bibirnya. Padahal untuk memerahkan bibir juga bisa dilakukan dengan bahan alami dan tentunya sangat sehat untuk tubuh.

Cara untuk memerahkan bibir secara alami tentu saja lebih murah dan aman penggunaanya. Apalagi untuk bahan-bahannya bisa di dapatkan sangat mudah dan bisa di terapkan sendiri di rumah. Dengan memerahkan bibir secara alami, maka kecantikan bibir akan terlihat secara alami juga.

Berikut Gesper666 sudah merangkum 20 cara memerahkan bibir secara alami yang wajib kalian coba.

20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami

20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami

Oleskan Madu

Cara memerahkan bibir secara alami yang pertama adalah dengan mengoleskan madu pada bibir. Kandungan glukosa dan fruktosa yang terdapat dalam madu akan merangsang epidermis untuk membuat kolagen baru.

Dengan mengoleskan madu, kulit bibir akan terlihat lebih merah secara alami. Untuk mendapatkan khasiatnya, campur madu dengan gula, kemudian gosokkan pada bibir secara perlahan hingga kulit mati terangkat.

Campuran Kunyit dan Madu

Cara memerahkan bibir secara alami selanjutnya adalah dengan kunyit dan madu. Kandungan curcuminoid dalam kunyit dapat membantu meningkatkan kolagen pada bermukaan bibir. Sementara madu bertujuan untuk menghilangkan sel kulit mati dan menjaga kelembaban permukaan bibir.

Cara menerapkannya cukup mudah, campurkan bubuk kunyit satu sendok teh dengan madu secukupnya, jangan terlalu banyak madu agar terbentuk krim. Oleskan adonan pada permukaan bibir secara merata disertai dengan pijatan lembut. Diamkan selama 15 menit kemudian bersihkan dengan air hangat. Lakukan perawatan ini secara rutin untuk mendapatkan bibir merah alami.

Jeruk Nipis

Jeruk nipis memiliki kandungan vitamin C yang dapat membantu mengangkat sel kulit yang mati, sehingga kulit bibir akan beregenerasi dengan baik. Kamu bisa memanfaatkan jeruk nipis sebagai cara memerahkan bibir secara alami.

Caranya dengan mengoleskan perasan jeruk nipis ke bibir selama 5 menit, kemudan diamkan selama 30 menit agar perasan jeruk nipis meresap sempurna ke kulit bibir. Lakukan secara rutin minimal dua kali sehari agar mendapatkan hasil yang maksimal.

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dan Permanen

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dan Permanen

Minyak Zaitun

Cara memerahkan bibir secara alami selanjutnya ialah dengan menggunakan olesan minyak zaitun. Minyak zaitun sejak lama dikenal kayak akan manfaat untuk kecantikan kulit dan perawatan tubuh. Kandungan vitamin E yang tinggi, membuat minyak zaitun sangat bermanfaat bagi kulit, termasuk kulit bibir kamu.

Stoberi

Strawberry bisa digunakan sebagai cara memerahkan bibir secara alami karena kandungan vitamin C-nya. Cara memerahkan bibir dengan stroberi adalah sebagai berikut:

- Belah buah strawberry jadi dua lalu bagian

- Oles-oleskan pada bibir.

- Biarkan selama 15 menit.

- Bilas dengan air bersih

Susu

Susu mengandung asam laktat yang sangat berguna untuk mencerahkan kulit termasuk mencerahkan bibir. Kamu dapat mengoleskan susu murni pada permukaan bibir sebagai cara memerahkan bibir secara alami, melembabkan dan mengangkat sel kulit mati pada bibir.

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dan Cepat

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dan Cepat

Minyak Almond

Kandungan emollient dalam minyak almond dapat kamu gunakan sebagai cara memerahkan bibir secara alami. Minyak yang terkandung dalam almond dapat menghaluskan kulit bibir yang kusam dan memerahkan bibir dengan alami. Oleskan minyak almond pada bibir dengan rutin setiap hari untuk mendapatkan hasil yang memuaskan.

Alpukat

Cara memerahkan bibir secara alami selanjutnya bisa menggunakan alpukat. Alpukat dikenal sebagai buah yang memiliki banyak khasiat. Tak hanya bagi kesehatan tubuh tapi juga kecantikan. Salah satu khasiat alpukat untuk kecantikan ialah untuk perawatan bibir.

Alpukat sudah dikenal sejak lama mampu memerahkan bibir dengan cepat, sehingga banyak yang menggunakan scrub alpukat sebagai pemerah bibir alami.

Cara memerahkan bibir dengan alpukat:

- Haluskan daging alpukat secukupnya, lalu oleskan pada bibir.

- Diamkan selama 15 menit, lalu bilas dengan air bersih.

Buah Delima

Buah delima merupakan bahan alami yang sangat efektif untuk menghilangkan kusam pada bibir. Selain itu buah delima juga akan menutrisi bibir dan melembabkannya.

Cara memerahkan bibir secara alami dengan buah delima:

- Cuci bersih 1 buah delima, kemudian hancurkan

- Hancurkan buah hingga halus kemudian campurkan dengan 1 sendok air mawar atau susu.

- Oleskan campuran ini pada permukaan bibir sembari digosok searah selama 5 menit.

- Bilas menggunakan air hangat setelahnya dan lakukan setiap hari sebelum tidur.

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dengan Gula

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dengan Gula

Gula

Gula dapat bermanfaat untuk eskfoliasi bibir, yaitu dengan menggosok secara perlahan dengan menggunakan gula pada bibir Anda sampai terkelupas. Hal ini akan membuat bibir lebih lembut dan cerah alami.

Lemon

Memiliki kandungan vitamin C yang sama seperti jeruk nipis, lemon bisa mencerahkan dan memerahkan warna bibir secara alami. Anda bisa menggunakan lemon yang ditambahkan gula untuk melakukan pengelupasan sel kulit mati pada kulit bibir Anda.

Caranya cukup mudah, campurkan perasan lemon dengan gula, kemudian oleskan pada bibir dan diamkan selama 5 menit, lalu pijat perlahan selama 5 menit berikutnya.

Buah Bit

Buah bit memiliki kandungan antioksidan yang tinggi di mana bisa membersihkan pigmentasi bibir yang membuat bibir gelap. Warna buah bit yang kerap tertinggal kulit setelah Anda makannya berfungsi membuat bibir Anda memiliki warna merah muda.

Caranya cukup sederhana yaitu dengan menghaluskan buah bit dan mengoleskannya pada bibir anda dan diamkan selama semalam. Bilas dengan air bersih pada pagi harinya.

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami Dalam 1 Minggu

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami Dalam 1 Minggu

Minyak Jarak

Minyak ini sangat baik untuk mengobati bibir pecah-pecah menjadi hitam. Olesi saja setiap hari maka bibir Anda akan menjadi halus.

Minyak Kelapa

Cara memerahkan bibir secara alami selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak kelapa. Minyak ini akan membantu beregenerasi lebih cepat. Bibir merah merona pun akan nampak. Minyak kelapa juga memiliki efek antimikroba untuk melindungi kulit bibir yang pecah-pecah dari masuknya kuman penyebab infeksi.

Pasta Gigi

Cara memerahkan bibir secara alami bisa juga dengan menggunakan pasta gigi. Pasta gigi kaya akan magnesium, selenium, kalsium, kalium, dan berbagai mineral lainnya baik untuk mempercepat proses regenerasi kulit.

- Cara memerahkan bibir dengan pasta gigi adalah:

- Aplikasikan pasta gigi pada bibir. Diamkan selama 15 menit

- Lalu bilas dengan air bersih

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dengan Kunyit

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dengan Kunyit

Kunyit

Kunyit merupakan salah satu tanaman rempah-rempah Indonesia yang memiliki banyak khasiat untuk perawatan kulit. Salah satunya yang dapat digunakan untuk memerahkan bibir dan membuat bibir sehat alami. Caranya cukup mudah, yaitu dengan menumbuk 2 ruas kunyit sampai halus lalu oleskan pada bibir. Diamkan selama 15 menit dan bilas dengan air bersih.

Lidah Buaya

Lidah buaya memiliki banyak khasiat dalam perawatan kulit, ia juga berfungsi untuk memerahkan bibir secara alami. Caranya yaitu dengan mengoleskan lidah buaya ke bibir dan diamkan selama 15 menit, kemudian bilas dengan air bersih.

Air Mawar

Air mawar memiliki kandungan antioksidan yang tinggi. Air mawar juga sudah banyak dimanfaatkan untuk kecantikan termasuk sebagai pelembap, yang mampu melembabkan bibir dan memerahkan bibir yang alami. Cara memerahkan bibir secara alami menggunakan air mawar yaitu dengan mengoleskannya setiap hari secara rutin dan berkala.

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dan Permanen dalam 1 Hari

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dan Permanen dalam 1 Hari

Daun Mint

Daun mint dikenal memberikan sensasi dingin dan segar, daun tersebut juga akan memberikan sensasi dingin pada bibir. Daun mint mengandung vitamin dan mineral yang dapat memerahkan bibir secara alami.

Cara mengaplikasikan daun mint pada bibir yaitu dengan menghaluskan dua lembar daun mint dan oleskan pada bibir. Kemudian diamkan selama 15 menit dan bilas dengan udara.

Kentang

Kentang memiliki banyak kandungan vitamin dan mineral. Caranya yaitu dengan menumbuk kentang hingga halus, lalu oleskan pada bibir.

Mentimun

Kandungan air yang tinggi pada mentimun mampu melembapkan bibir sehingga bibir bisa menjadi merah merona secara alami. Caranya, gosokkan mentimun pada bibir secara rutin.


Demikianlah Artikel 20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami

Sekianlah artikel 20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel 20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dengan alamat link https://cryptoindones1.blogspot.com/2020/08/20-cara-memerahkan-bibir-secara-alami.html

0 Response to "20 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami"

Posting Komentar